Donor Darah HBP Ke-60, Setetes Darah Untuk Sesama

Donor Darah HBP Ke-60, Setetes Darah Untuk Sesama

SiBalong_INFOPAS Sumbawa Besar - Sebagai wujud implementasi Pemasyarakatan yang Berdampak, Lapas Sumbawa Besar Kanwil Kemenkumham NTB melaksanakan kegiatan Pemasyarakatan Sehat melalui donor darah dalam rangka Hari Bakti Pemasyarakatan Ke-60 Tahun 2024, Kamis (18/04). Kalapas Sumbawa Besar menyampaikan bahwa kegiatan donor darah ini merupakan bentuk kepedulian kita terhadap sesama dan mudahan membawa manfaat bagi saudara kita yang membutuhkan dan insya Allah sebagai amal ibadah kita semua," terangnya.

WhatsApp Image 2024 04 18 at 19.14.34 1   WhatsApp Image 2024 04 18 at 19.14.34   WhatsApp Image 2024 04 18 at 19.14.35 1  WhatsApp Image 2024 04 18 at 19.14.35

Setetes Darah untuk sesama
Pemasyarakatan sehat
Pemasyarakatan peduli
Indonesia kuat

#lapasWBK #lapasWBBM #lapassumbawapastihebat #pastidalammelayani #NTBJuare #PastiBalong #LapasSumbawaBesar #KumhamNTB #KemenkumhamNTB #Parlindungan #KanwilKemenkumhamNTB #polsuspas #ASNjamanNow #berakhlak #banggamelayanibangsa #revolusidigital

@kemenkumhamri
@ditjenpas
@kumhamntb
@kemenpanrb
@rbkunwas

 logo besar kuning      
 
LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS IIA SUMBAWA BESAR
KANWIL KEMENKUMHAM NUSA TENGGARA BARAT

Jl. Raya Jurusan Bima KM 7 Sumbawa, 84316 
0371-2629680

Email Kehumasan
humaslapassumbawabesar@gmail.com

Email Aduan & Layanan Komunikasi Masyarakat
laporlapassumbawabesar@gmail.com

1.png1.png8.png1.png3.png6.png
Hari ini190
Kemarin221
Minggu ini1337
Bulan ini842
Total 118136

04-05-2024